Clash of Clans Best Strategy Games
Semakin lama perkembangan sebuah game semakin maju, banyak kategori-kategori game seperti Trivia, Action, dll. Bahkan game yang bergenre Strategy saat ini yang menjadi booming, seperti halnya game Clash of Clanssendiri. Clash of clans adalah salah satu games online yang menurut Best Android Games masuk dalam kategori Best Strategy games. Siapa yang tidak kenal dengan game ini coba? Game buatan SUPERCELL ini mampu memikat para gamer, apalagi yang suka dengan game yang bertemakan strategy.
Didalam game ini, kita seolah-olah akan menjadi pemimpin desa yang tugasnya untuk membangun serta melindunginya dari serangan lawan, kita pun juga bias menyerang lawan atau player lain. Pemain mengumpulkan gold, elixir, dan dark elixir untuk membangun kerajaan dengan tujuan supaya memperkuat desadan pelatihan tentara agar desa lebih kokoh dari serangan musuh serta menyerang pemain lain dalam PvP.
Melindungi desa seseorang juga sama pentingnya, dan pemain harus merencanakan berdasarkan dining, Meriam, bom dan banyak lagi. Meng-upgrade tambangmu dan dapatkan pasokan sumber daya dan membuka 18 jenis prajurit serta pahlawan.
Fitur Game Clash of Clans:
- Menemukan pemain lainnya dan bertarung secara online
- Menemukan teknik strategi jitu untuk melawan dan mengalahkan player lain
- Gabung kedalam Clan dan bertempur dengan Clan lain
- Perkuat Desa dengan pertahanan yang kuat menggunakan canon, tower, mortar, wizard tower, dll.
- Build dan Upgrade troops seperti barbarian, archer, giant, wall breaker, dragon, dll
- Buat dan Upgrade Desa supaya pertahanan menjadi lebih kuat
- Dan lain-lain
0 comments
Post a Comment